Pendampingan Penulisan Artikel Ilmiah Batch ke-1

Oleh: Mohamad Raga Vael Walangadi . 27 Maret 2024 . 18:15:28

DRTPM memberikan kesempatan bagi Dosen dari Perguruan Tinggi Akademik yang berminat mengikuti pendampingan penulisan batch ke-1. Kriteria peserta yang dapat mengikuti pendampingan adalah sebagai berikut:

  1. Telah terdaftar dan menyampaikan draft artikel ilmiah;
  2. Memiliki sertifikat webinar penulisan artikel ilmiah batch ke-1; dan
  3. Mendaftar dan memilih rencana kota pelaksanaan pendampingan.

Pendaftaran pendampingan melalui laman http://ringkas.kemdikbud.go.id/pelatihanartikel2024 paling lambat tanggal 17 April 2024. Pelaksanaan pendampingan akan diselenggarakan jika kuota per kota pilihan telah memenuhi jumlah peserta 50 orang. Peserta yang terpilih mengikuti pendampingan akan diberikan undangan yang di umumkan melalui laman BIMA.

Unduh Surat 

Agenda

28 Desember 2018

Workshop Penyusunan Standar Biaya Masukan 2019 BLU

Undangan ditujukan kepada Yth. Kepala Biro, Kabag. Keuangan/Perencanaan, Kasubag. Keuangan/Perencanaan, Tim RBA Unit/Fakultas

27 Desember 2018

Rapat Kerja Biro Umum dan Keuangan 2019

Biro Umum dan Keuangan Universitas Negeri Gorontalo Tahun 2019

3 - 14 Februari 2018

Pendampingan AIPT 2018

Subbagian Hukum dan Humas mempersiapkan pendampingan AIPT 2018

30 Januari 2018

Pelatihan Pengelola Website Unit Kerja

Pelatihan pengelolaan website unit kerja di lingkungan UNG